KJ 364 -


Berserah kepada Yesus

1.  Berserah kepada Yesus tubuh, roh dan jiwaku;
kukasihi, kupercaya, kuikuti Dia t'rus.
Reff:
Aku berserah, aku berserah;
kepadaMu, Jurus'lamat, aku berserah!

2.  Berserah kepada Yesus di kakiNya 'ku sujud.
Nikmat dunia kutinggalkan; Tuhan, t'rima anakMu!
Reff:
Aku berserah, aku berserah;
kepadaMu, Jurus'lamat, aku berserah!

3.  Berserah kepada Yesus aku jadi milikMu.
B'rilah RohMu meyakinkan bahwa Kau pun milikku!
Reff:
Aku berserah, aku berserah;
kepadaMu, Jurus'lamat, aku berserah!

4.  Berserah kepada Yesus kuberikan diriku.
B'ri kasihMu dan kuasaMu, ya, berkati anakMu!
Reff:
Aku berserah, aku berserah;
kepadaMu, Jurus'lamat, aku berserah!

5.  Berserah kepada Yesus kurasakan apiNya.
Kar'na s'lamat yang sempurna puji, puji namaNya!
Reff:
Aku berserah, aku berserah;
kepadaMu, Jurus'lamat, aku berserah!
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar


========******========
* Selamat datang di Blog Restsindo.
** Terima kasih telah berkunjung.
*** Tulis saran dan kritik melalui kolom komentar
========********========

Popular Posts

Info Terbaru

DOWNLOAD KJ LENGKAP EASYWORSHIP

Sesuai dengan janji kami pada postingan sebelumnya, dimana kami akan menyediakan Index Kidung Pujian baik Kidung Jemaat ( KJ ) maupun Index...

Follow

FOREX To Day
 
 Update tiap 5 menit    < Restsindo >